BERSAMA LUMAJANG AMAN

SAMBAT BUNDA

AMANAH - MANUSIAWI - BERKEADILAN

kembali

Detail Pengaduan
image
Suwasno

19 Maret 2019

mohon maaf pengaduan saya tentang program air bersih pamsimas ternyata keliru program sudah berjalan dan sekarang sudah pasang pln semoga lancar terima kasih pemerintah desa kalisemut semoga tambah maju desa kalisemut


image
Inspektorat

Respon :

Informasi saudara akan kami tindaklanjuti dengan dilakukan pemeriksaan reguler pada desa Kalisemut kecamatan padang. 

Jika terdapat informasi tambahan, saudara dapat melaporkan secara resmi ke Inspektorat Kabupaten Lumajang.