BERSAMA LUMAJANG AMAN

SAMBAT BUNDA

AMANAH - MANUSIAWI - BERKEADILAN

kembali

Detail Pengaduan
image
Martin Irawan

01 Maret 2019

sebelumnya maaf jika saya lancang kepada atasan saya semuanya yang ada di pkm labruk karena membuat pengaduan ini. awal cerita saya bermula ketika pihak pkm menyuruh saya membuat atm pada 2018. sudah 2 tahun ini saya bekerja pkm dengan gaji sangat minim. dan ketika saya sudah membuat atm, saya dapat japel yang nominalnya lebih besar daripada gaji saya. anehnya, saya justru disuruh mengembalikan japel saya kepada pihak pkm dan saya menerima gaji tetap seperti saat pertama masuk kerja. dan setiap japel turun, semua keluarga besar pkm labruk ditarik iuran. yang saya herankan kenapa japel saya diambil pihak pkm dan diadakan iuran padahal saya tidak pernah sama sekali menikmati uang japel yang seharusnya menjadi hak saya. jika memang japel itu hak pkm, kenapa atm tidak diatas namakan pkm saja, kenapa harus atas nama saya sendiri. saya sangat memohon pihak dinas untuk menindaklanjuti kecurangan ini, karena bukan saya saja yang diberlakukan seperti ini di pkm. saya curiga bahwa keuangan pkm labruk hancur berantakan. saya siap di interogasi pihak dinas jika masalah saya ditindaklanjuti. 085881868878 no hp dan wa aktf saya. terima kasih


image
Dinas Tenaga Kerja

Respon :

Terima kasih saudara telah berkoordinasi dengan Dinas Kesehatan yang memang berwenang atas masalah saudara.